Patch Work dan QuiltingPerhitungan Usaha
Perhitungan Usaha Kreasi Patch Work dan Quilting
Telah dijelaskan pada artikel sebelumnya jika usaha kreasi patch work dan quilting peluangnya masih terbuka lebar. Dengan pelaku usaha yang masih sedikit dan keuntungan yang mencapai 75%, tak ada salahnya usaha ini dicoba di tengah terpuruknya nilai rupiah saat ini. Bagi anda yang berminat menekuni usaha kreasi patch work dan quilting, berikut perhitungan usahanya yang bisa dijadikan acuan.
![]() |
ilustrasi perhitungan bisnis kreasi patch work dan quilting / bdlive.co.za |
Baca Cepat
show
Perhitungan bisnis kreasi patch work dan quilting
Modal Awal (beli berbagai macam peralatan) Rp. 10.000.000
Pengeluaran per bulan Rp. 10.000.000
Pengeluaran per bulan Rp. 10.000.000
- Bahan baku Rp. 5.000.000
- Gaji karyawan 2 @ Rp. 2.000.000 Rp. 4.000.000
- Biaya operasional Rp. 1.000.000
Proyeksi keuntungan
dalam sebulan
- Laku 5 buah tas quilting @ Rp. 400.000 Rp. 2.000.000
- 10 buah dompet quilting @ Rp. 200.000 Rp. 2.000.000
- 10 hiasan quilting @ Rp. 200.000 Rp. 2.000.000
- 5 buah taplak @ Rp. 500.000 Rp. 2.500.000
- 5 buah selimut quilting @ Rp. 2.000.000 Rp. 10.000.000
Maka Omset perbulan Rp. 18.500.000
Total pengeluaran Rp. 10.000.000
Keuntungan bersih Rp. 8.500.000
Dari gambaran perhitungan usaha kreasi patch work dan quilting di atas, kita bisa balik modal dalam 2-3 bulan. Baca : Tips sukses usaha kreasi patch work dan quilting